Sabtu, 27 April 2013

KONSUMEN

1. Apa yang dimaksud perilaku konsumen?
Konsumen adalah setiap orang pemakai barang dan/atau jasa yang tersedia dalam masyarakat, baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain, maupun makhluk hidup lain dan tidak untuk diperdagangkan


 2. Mengapa perilaku konsumen perlu dikaji lebih mendalam oleh sebuah perusahaan atau industri?
agar sebuah perusahaan atau industri mengetahui produk apa saja yang sedang diminati & diinginkan oleh para konsumen saat ini. Maka dari itu perusahaan akan mendapatkan respont yang baik kepada konsumen apabila perusahaan menawarkan suatu penawaran terhadap produk yang diinginkan kosumen dan dapat sesuai yang dikehendaki.


3. Jelaskan pendekatan yang dapat digunakan dalam
analisis perilaku konsumen ?

ada tiga pendekatan yaitu :

-Pendekatan pertama adalah pendekatan interpretif. Pendekatan ini menggali secara mendalam perilaku konsumsi dan hal yang mendasarinya.
-Pendekatan ke dua adalah pendekatan tradisional yang didasari pada teori dan metode dari ilmu psikologi kognitif, sosial, dan behaviorial serta dari ilmu sosiologi.
-Pendekatan ke tiga disebut sebagai sains pemasaran yang didasari pada teori dan metode dari ilmu ekonomi dan statistika.


4. Faktor apa yang menentukan perilaku konsumen?

Faktor-faktor yang menentukan perilaku konsumen adalah
- kebudayaan
- faktor social
- pribadi
- psikologis
 
 
5. Bagaimana menyikapi masalah perilaku konsumen ? 
Baik jadinya apabila ia mengimbangi keinginnannya itu dengan semakin membuatnya giat untuk mencari uang dengan berusaha dan bekerja dengan cara yang halal. Namun sebaiknya kita mampu bersyukur atas apa yang kita miliki, jangan selalu melihat orang yang lebih tinggi dari kita. Karena rasa bersyukur dan kepuasanlah makna dari ‘kaya’, yang semua orang ingin mencapainya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar